Modul Website Berbasis Teknologi Digital dan Aplikasi Keuangan UMKM Des

Authors

  • Nabella Alfiani Nur Ziana
  • Wahyu Prastiyo
  • Muhammad Renaldi
  • Doan Widhiandono

Abstract

Perekonomian di Indonesia tidak terlepas dari Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM), yang merupakan bagian penting dari perekonomian di Indonesia. Masih banyak UMKM yang tidak memiliki catatan keuangan dengan benar. Untuk mewujudkan transparansi dan akuntabilitas UMKM perlu melakukan catatan keuangan dan pelaporan keuangan sesuai standar yang berlaku umum. Perkembangan Teknologi yang semakin pesat dan memasuki era dimana semua telah bergantung pada digital, menjadikan pelaku UMKM di Indonesia harus bisa melakukan pembukuan atau pencatatan data keuangan menggunakan Aplikasi Akuntansi yang sudah banyak tersedia di app/playstore mulai dari yang gratis hingga berbayar. Seiring berjalannya perkembangan zaman yang semakin canggih akan digital, diharapkan pelaku UMKM yang selalu menggunakan pencatatan secara manual akan beralih menggunakan aplikasi.

Downloads

Published

2023-08-20

How to Cite

Nabella Alfiani Nur Ziana, Wahyu Prastiyo, Muhammad Renaldi, & Doan Widhiandono. (2023). Modul Website Berbasis Teknologi Digital dan Aplikasi Keuangan UMKM Des. Prosiding Patriot Mengabdi, 2(01), 499-512. Retrieved from https://conference.untag-sby.ac.id/index.php/spm/article/view/2944

Most read articles by the same author(s)