MEMBANTU MENINGKATKAN STRATEGI PEMASARAN UMKM CAFÉ “ETERNO SOCIAL SPACE” MELALUI KONTENDAN ADS BERBAYAR

Authors

  • Ferrel Shaquill Prianjani
  • Jupriono

Abstract

Dalam rangka meningkatkan jumlah customer dan membuat konten yang bertujuan untuk
berkembangnya media sosial UMKM “Eterno Social Space”, Saya mahasiswa pelaksana program
pengabdian Universitas 17 Agustus 1945 bermaksud membuat sebuah konten dan memberikan iklan
berbayar kepada UMKM agar jangkauan mereka lebih luas dan makin banyak peminat. Di era digital
ini media sosial bukanlah hal baru lagi bagi masyarakat banyak yang memanfaatkan media sosial ini
sebagai sarana jual beli dan berkembangnya bisnis mereka, maka dari itu muncul fitur ads atau iklan
berbayar yang berguna untuk mendapatkan view lebih dan cakupan yang lebih luas lagi agar pengguna
media sosial tau bahwa konten milik UMKM ini sangat menarik dan membuat pengunjung
berdatangan. Kemunculan ads berbayar ini harus di manfaatkan oleh UMKM ini dengan adanya ads
berbayar ini dapat menguntungkan para pemilik UMKM karena menguntungkan dapat memberikan
timbal balik yang bagus sehingga UMKM dapat berkembang pesat.

Downloads

Published

2022-05-27

How to Cite

Ferrel Shaquill Prianjani, & Jupriono. (2022). MEMBANTU MENINGKATKAN STRATEGI PEMASARAN UMKM CAFÉ “ETERNO SOCIAL SPACE” MELALUI KONTENDAN ADS BERBAYAR. Prosiding Patriot Mengabdi, 1(01), 309-312. Retrieved from https://conference.untag-sby.ac.id/index.php/spm/article/view/116

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>