ANALISA KEPUASAN KONSUMEN SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN KUALITAS PRODUK GPS TRACKER MENGGUNAKAN METODE QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT (QFD) DI PT MCE SURABAYA

Authors

  • Yogatama Satya Magita
  • Siti Muhimmatul Khoiroh

Keywords:

Kepuasan Konsumen, Pelayanan kualitas, Quality Function Deployment

Abstract

PT MCE merupakan sebuah perusahaan start up yang menyediakan solusi digital berupa SaaS ( Software as a Service ) dalam hal manajemen serta pelacakan kendaraan. Perusahaan yang berdiri pada tahun 2017 yang awalmulanya hanya mempunyai produk berupa GPS Tracker, namun seiring banyaknya permintaan pasar PT MCE melangkah lebih maju lagi dalam pengembangan produknya, dengan meluncurkan produk utama yaitu teknologi berbasis SaaS ( Software as a Service ) yang di kenal dengan nama VSMS dan TMS , yang berfokus terhadap pasar B2B serta dapat terintegrasi dengan perusahaan transportasi supply chain. Usaha meningkatkan kualitas merupakan hal yang penting dari faktor penentu sebuah kepuasan konsumen adalah persepsi pelanggan terhadap kualitas suatu produk yang menitikberatkan pada 5 format kualitas layanan, yaitu tangible, reliabilitas, responsibility, guarantee & zero untuk meningkatkan kualitas layanan konsumen, diperlukansalah satu metode untuk menganalisis suatu kualitas layanan yang diberikan dalam hal ini, QFD (quality function deployment) yang menggunakan (Hoq) Quality Home Based, dari 10 atribut yang valid diumumkan kepada PT MCE , Terdapat 7 parameter teknik yang menjadi prioritas dilihat dari absolut importance sebagai berikut Implementasi software (342), Tim Technical standby (315), Customer Service Standby (288), Upgrade Manual book (270), Upgrade Web Tracking (153), Mobile Apps Custom (138), Upgrade Hardware (27). Kata kunci : Kepuasan Konsumen , Pelayanan kualitas, Quality Function Deployment

Downloads

Published

2023-05-08